Jumat, 14 September 2018

Keuntungan Service AC Secara Berkala

Keuntungan Service AC Secara Berkala - Jika anda sedang mencari Tukang AC atau Jasa Service AC atau pasang /instalasi AC yang handal kredibel dan terpercaya serta berpengalamn terdekat di wilayah tulungagung trenggalek kediri blitar surabaya sidoarjo mojokerto krian Bangil atau jawatimur pada umumnya? Anda sudah berada di tempat yang tepat. Kami adalah Jaya AC karyateknik yang sudah terbukti bertahun tahun dalam hal pengalaman mengenai service AC maupun bongkar pasang AC, Kami selalu mengutamakan kepuasan pelanggan kami dengan memberikan Jasa Service AC bergaransi yang profesional, Jujur, Cepat, amanah dan Terpercaya. Selain service AC Kami juga melayani Jual Beli AC Baru maupun Bekas Kontrak Kerjasama AC, Tukar Tambah AC, Bongkar Pasang AC, penjualan dan pengadaan sparepart AC. Selain AC kami juga melayani jasa service Kulkas, mesin cuci serta instalasi listrik.

Silahkan hubungi kami lewat telepon atau whatsapp di bawah ini, kami dari jasa service AC Jaya AC Karyateknik akan segera mengatasi serta perbaikan pada AC anda agar kembali dingin.

Jaya AC Karyateknik
www.Karyateknik.net
#Whatsapp/telepon : 085724740197 
#Telp : 081216556889

service ac tulungagung - Keuntungan Service AC Secara Berkala

Keuntungan Service AC Secara Berkala


Alat elektronik apapun itu jenisnya pasti akan mengalami kerusakan, termasuk dengan AC. Agar Anda bisa mencegah AC Anda dari kerusakan parah, Anda perlu melakukan service secara berkala. Ini bukan tanpa alasan. Ada berbagai keuntungan service AC secara berkala. Service secara berkala ini juga akan menguntungkan Anda sebagai pemiliknya. Anda tetap bisa menikmati dinginnya ruangan yang dibuat oleh AC. Lalu, apa sajakah keuntungan dan manfaat melakukan service AC secara berkala tersebut? Simak keuntungannya di bawah ini.

Keuntungan yang bisa Anda dapatkan saat melakukan service AC secara berkala adalah udara menjadi bersih. Udara yang bersih ini merupakan modal utama untuk hidup sehat. Jika udara tercemar dan terus saja dibiarkan, maka akan terjadi masalah. Nah, untuk menangani udara yang tercemar ini, AC akan sangat berguna dalam membantu untuk menyaring setiap partikel dan debu yang ada di udara sehingga udara yang Anda hirup itu lebih segar dan bersih serta sehat. Jadi, jangan biarkan AC Anda menjadi kotor sehingga AC tidak mampu lagi menyaring debu di ruangan Anda. karena rajin-rajinlah melakukan service AC secara rutin.

Selain keuntungan service AC secara berkala yang berupa udara semakin sehat dan bersih karena penyaring AC yang berjalan normal, keuntungan lainnya juga adalah Ac tetap terasa dingin. Dengan AC yang tetap dingin ini maka Anda pun akan tetap bisa menikmati ruangan yang dingin, segar dan bersih. Jika kotoran menumpuk maka kotoran yang ada pada filter AC akan tidak berfungsi dengan baik  yang dapat menyebabkan AC tidak terasa dingin lagi. Selain itu, AC Anda juga akan terhindar dari kebocoran jika Anda melakukan service secara berkala pada AC milik Anda. Kotoran yang menempel pada pipa evaporator yang dibiarkan saja tanpa ada pengecekan rutin seringkali akan berubah menjadi lumut. Dan kemudian lumut tersebut dapat menutupi saluran pembuangan AC. Akhirnya saluran tertutup dan menjadi penyebab AC bocor. Dan lebih parahnya lagi jika kebocoran tersebut menetes pada unit indoor, bukan outdoor. Oleh karena itu, rutinlah melakukan service AC secara berkala.

Anda juga bisa mendapatkan keuntungan lainnya saat melakukan service AC berkala. Keuntungannya adalah Anda akan lebih menghemat energi. AC yang masih bekerja secara normal dan  bersih dari segala kotoran pastinya akan bekerja secara efisien. AC tidak akan melakukan aktivitas yang berat yangmana bisa membuat boros energi. Dan melakukan service secara rutin inilah yang akan membuat AC tetap memiliki kinerja efisien dan meminimalisir pengeluaran energi berlebih yang tidak dibutuhkan. Dengan begitu, Anda juga akan mendapatkan keuntungan lainnya seperti AC akan lebih awet dan tahan lama. Jadi, Anda sudah tidak perlu lagi untuk membeli AC baru untuk mendapatkan ruangan yang dingin dan segar serta sehat.

Comments


EmoticonEmoticon